Bingung Cara download Play Store. Yuk Intip Cara Downloadnya

Bingung Cara download Play Store. Yuk Intip Cara Downloadnya

Tidak asing mendengar kata Play Store. Google Play Store ini merupakan rumah atau sumber resmi yang menampung berbagai konten aplikasi mulai dari sosial,permainan, video, musik, atau bahkan lainnya. Namun masih ada beberapa yang bingung bagaimana cara download Play Store. 

Jika anda tidak memiliki Google Play Store di ponsel cerdas Anda Anda kehilangan komponen penting karena anda tidak dapat mengunduh aplikasi lain yang hanya dapat diambil dari Google Play Store Selain itu aplikasi lain yang diinstal tidak akan berjalan dengan baik tanpa Google Play Store. 

Play Store ini memiliki banyak manfaat bagi kita penggunaan Android Play Store ini menyediakan beraneka ragam aplikasi untuk penggunaan Android Adapun aplikasi yang disajikan yaitu aplikasi chatting aplikasi e-money aplikasi Mobile Banking plus game dan sebagainya. 

Untuk kamu yang di ponselnya tidak terdapat aplikasi Google Play Store tidak perlu khawatir karena di sini akan disampaikan mengenai bagaimana cara download Play Store

Berikut cara untuk mendownload Play Store di Android

  • yang pertama buka terlebih dahulu melalui Browser yang terdapat dalam smartphone anda 
  • Klik tombol unduh APK tunggu sampai downloadan selesai 
  • setelah selesai pergi ke pengaturan untuk mencari file yang telah diunduh tadi
  • kemudian izinkan pada tulisan “sumber tidak diketahui” 
  • setelah izinkan atau mengaktifkan sumber tidak diketahui 
  • pergi ke file manager untuk mencari file yang telah di download melalui browser tadi 
  • kemudian tekan install tunggu proses install sampai selesai dan berhasil 

Selain dapat digunakan pada HP android Google Play Store sudah bisa digunakan di laptop juga. Cara download Play Store di laptop atau PC juga hampir sama dengan di HP Android kalian.

Dalam laptop bisa menggunakan aplikasi Play Store untuk menyajikan aplikasi-aplikasi lain serta game yang bisa kita dapatkan secara gratis. Namun pada laptop kita bisa mendapatkan aplikasi ini dengan cara mendownloadnya sendiri. 

Untuk cara mendownload Google play store dalam PC atau laptop 

  • bisa melakukan dengan cara ini buka browser di laptop kalian 
  • kemudian login dengan akun Gmail serupa dengan HP Android 
  • kemudian cari aplikasi yang ingin kalian Download di Play Store 
  • lalu download aplikasi sesuai dengan HP Android yang kalian gunakan 
  • tunggu hingga prosesnya selesai 
  • Setelah selesai dan berhasil maka aplikasi dapat terinstal di laptop kalian. 
  • Kemudian kalian sudah bisa menggunakan Play Store di laptop kalian

Nah itu tadi cara download Play Store di HP Android maupun PC caranya hampir sama sehingga hal ini tidak membingungkan para pengguna. Setelah itu Anda bisa menggunakan aplikasi tersebut di HP Android maupun PC. Selamat mencoba